DLH Linggau Himbau Warga Buanglah Sampah Dalam Konteiner


LUBUKLINGGAU-Untuk memperindah dalam mengatur pembuang sampah dan mempermudah petugas melakukan pengangkutan sampah yang ada di pinggir jalan lintas maupun lorong lorong Dinas Lingkungan Hidup menghimbau kepada masyarakat agar membuang sampah dalam konteiner yang sudah disiapkan oleh dinas lingkungan hidup.


hal itu disampaikan langsung oleh M. Johan iman Stepu bahwa pihaknya meminta kerja sama serta menghimbau agar kiranya masyarakat kota Lubuklinggau dapat membuang sampag dalam konteiner yang sudah disiapkan hal itu tidak lain agar tempat pembuang sampah nya lebih indah dan petugas saat melakukan pengangkitan sampah lebih mudah dan cepat.


"kalau sampahnya dimasukkan dalam kontak sampah atau konteiner yg sudah kami siapkan tentunya pemandangan disekitar kotak sampah indah dan bersih tidK tercecer cecer dan yang palinh penting yakni mempermudah petugas kami dalam pengangkutan,"jelasnya.


maka dari itu dirinya meminta agar masyarakat dapat mengindahkan himbauan dari pihak DLH tak lain tujuannya untuk menjaga kebersihan dan kesehatan warga kota Lubuklinggau terkhusus warga yang melintas.


"himbauan kami ini tak lain adalah untuk masyarakat itu sendiri dengan melaksankan himbauan dari kami ini tentunya semua akan berjalan lancar bersih dan nyaman"tutupnya.

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama